Rabu, 15 Januari 2014

Humanisme dan Gerakan Zaman Baru Rp. 27.000

Dewasa ini, sejalan dengan pesatnya kemajuan teknologi di dunia memasuki era industri dan informasi, banyak orang mengalami kekosongan batin yang luar biasa. Ini merupakan hal yang menarik untuk disimak, sebab konsep rasionalisme dahulu beranggapan bahwa kemajuan teknologi dipercaya akan membuat manusia menjadi dewasa (coming of age) dan tidak lagi memerlukan agama, tetapi di akhir abad ke-20 ini kita justru melihat kehausan manusia yang luar biasa dalam mencari kembali agama-agama, nilai-nilai spiritual, dan hal-hal yang bersifat adikodrati (supranatural).

Order 081938892561

Tidak ada komentar:

Posting Komentar